Season 2: In Contemplation with Adinia Wirasti feat. Christina M. Udiani

Program Podcast “Coming Home with Leila Chudori” musim tayang 2 dimulai kembali Rabu 4 Desember 2019 dengan Adinia Wirasti, Pemenang Piala Citra FFI 2005 dan 2013. 
Asti, demikian panggilan akrabnya, memilih buku "Centhini" yang dicuplik oleh Elizabeth Inandiak; sedangkan Leila Chudori akan membahas "Mahabharata" saduran Ramesh Menon. Diskusi kali ini ditemani oleh Christine Udiani, Editor penerbit Kepustakaan Populer Gramedia. Sampai jumpa di Spotify, Anchor, Overcast dan berbagai platform lainnya. 
Program podcast ini diselenggarakan oleh:
Penerbit Kepustakaan Populer Gramedia @penerbitkpg
Gramedia Pustaka Utama @bukugpu
Gentle Media Network @gentlemedia.id 
Leila Chudori @leilachudori 
Didukung oleh: Femina @feminamagazine